Jamu Barcelona, Rajagopal Tak Bisa Prediksi Skor
Editor Bolanet | 9 Agustus 2013 19:45
Pelatih berusia 57 tahun memilih tidak memberi tekanan berlebih kepada timnya dengan tidak memberikan prediksi skor.
Saya tidak ingin memberikan tekanan berlebih kepada semua pemain. Hasilnya akan sulit diprediksi, Tuhan juga tak bisa prediksikan hasil akhirnya, ucap Rajagopal usai memimpin sesi latihan saat ditemui di Stadion Bukit Jalil, Jumat (9/8).
Melihat persiapan tim, Rajagopal cukup yakin bisa mengimbangi permainan Lionel Messi dan kawan-kawan pada pertandingan besok (10/8). Tetapi tak hanya berharap kepada timnya, Rajagopal juga ingin melihat Barca mengeluarkan permainan terbaiknya.
Semua persiapan berjalan bagus, saya harap kami bisa melihat penampilan maksimal Barca, imbuh Rajagopal. (mac/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Laga Pembuka Piala AFF, Harimau Malaya Loyo
Asia 26 November 2012, 11:12 -
Ditahan Imbang, Rajagopal Salahkan Bau Badan Pemain Lawan?
Asia 22 November 2012, 10:08 -
Dilibas City, Rajagopal Akui Malaysia Kalah Fisik
Liga Inggris 31 Juli 2012, 10:55
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39