Dejan Antonic: Penggawa Arema Bertarung Luar Biasa
Editor Bolanet | 23 Mei 2012 22:59
Saya bahagia, Arema menang dan lolos, ungkap Dejan dalam sesi konferensi pers seusai pertandingan. Anak-anak bertarung luar biasa melawan tim juara. Kedua tim memperagakan permainan menarik baik taktik maupun strategi.
Senada dengan Dejan, kemenangan Arema ini juga disambut gembira oleh Fandayani Soesilo. Ketika Bola.net mengucapkan selamat atas kemenangan Arema, melalui BlackBerry Messengger, CEO PT Setia Bina Nusa, yang merupakan investor Arema Indonesia ini membalas, Terima kasih. Yes yes! Kita mencetak sejarah!
Sebelumnya, dalam laga Babak 16 Besar AFC Cup , Arema Indonesia, yang berstatus sebagai tamu, mampu membungkam perlawanan tuan rumah, Kitchee SC dengan skor 2-0. Dua gol Arema ini, dicetak Putut Waringin Jati pada menit 32 dan 53.
Dengan kemenangan ini, Arema lolos ke babak Perempat Final. Singo Edan -julukan Arema- bakal bertemu dengan Kelantan FA, yang di pertandingan lain mengalahkan Trengganu dengan skor 3-2. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dejan: Bermain Disiplin, Arema Pasti Menang
Asia 22 Mei 2012, 21:45 -
Pelatih Kitchee SC Optimis Menang Lawan Arema
Asia 22 Mei 2012, 20:00 -
ISL Review: PSAP Gagal Taklukkan Singo Edan
Bola Indonesia 21 Mei 2012, 21:30 -
ISL Preview: PSAP vs Arema, Bayang-Bayang Degradasi
Bola Indonesia 21 Mei 2012, 12:55 -
Tanpa Recovery, Arema Bertolak ke Aceh
Bola Indonesia 18 Mei 2012, 21:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39