China Lengserkan Camacho
Editor Bolanet | 25 Juni 2013 03:00
Camacho, 58, sudah menangani timnas sejak Agustus 2011. Namun, beberapa bulan terakhir, mantan arsitek Real Madrid dan itu berada dalam tekanan.
Semua berawal dari kegagalan Camacho membawa skuad anak-anak asuhnya lolos ke Piala Dunia 2014 setelah kandas di putaran tiga kualifikasi zona Asia. Hasil ini diikuti kekalahan telak 0-8 saat beruji coba melawan pada September 2012.
Camacho lalu memimpin China ke ajang kualifikasi Piala Asia 2015, di mana mereka dikalahkan Arab Saudi 1-2 pada laga pertama Grup C, yang juga dihuni . Setelah itu, China menelan tiga kekalahan beruntun dalam laga uji coba di kandang, termasuk dipermak 1-5 pada 15 Juni lalu.
Tak pelak, publik China pun mendesak agar Camacho dicopot dari posisinya. Pihak federasi rupanya punya keinginan yang sama.
Federasi sepakbola China mengumumkan secara resmi bahwa Camacho telah dibebaskan dari jabatan sebagai pelatih tim nasional, demikian terang CFA seperti dikutip Football Espana.
Diyakini, saat ini, CFA dan Camacho masih berunding masalah kompensasi. Selain itu, CFA pun mulai menyaring sejumlah nama untuk dijadikan pengganti sang pelatih.
Laga China berikutnya di kualifikasi Piala Asia digelar 15 Oktober 2013, yakni melawan Indonesia di Jakarta. (foes/wiki/gia)
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39