Neymar Tak Ingin Remehkan Kolombia

Editor Bolanet | 16 Juni 2015 14:29
Neymar Tak Ingin Remehkan Kolombia
Neymar (c) AFP
- menegaskan bahwa tidak akan meremehkan , lawan mereka berikutnya di Copa America 2015.

Tim asuhan Jose Pekerman sempat membuat banyak pihak terkejut usai mereka menelan kekalahan tipis 0-1 atas Venezuela. Padahal James Rodriguez dkk termasuk tim unggulan, setelah sukses tampil memukau dengan masuk perempat final Piala Dunia 2014.

Namun hal tersebut rupanya tak membuat Neymar lengah jelang pertemuan kedua tim tengah pekan ini.

Terlepas dari kekalahan yang mereka alami, Kolombia merupakan tim yang hebat. Mereka amat komplit. Kami sangat menghormati mereka, jelas Neymar menurut laporan AS.

Brasil sendiri mencatat kemenangan tipis 2-1 atas Peru di laga perdana mereka di Copa America tahun ini. [initial]

 (as/rer)

TAG TERKAIT