Messi: Yang Penting Menang
Editor Bolanet | 28 Juni 2015 02:39
Albiceleste bahkan harus melalui adu penalti demi meraih tiket semifinal. Menanggapi hal tersebut, kapten Argentina, Lionel Messi, angkat suara.
Dilansir situs resmi , ia mengatakan jika hal terpenting saat ini adalah sebuah kemenangan. Saya akan senang jika mencetak gol, tapi hal terpenting adalah kami berhasil menang. Saat ini, kami sedang bersiap untuk menghadapi Brasil atau Paraguay, ujar Messi.
Tim Tango memang tengah menjadi sorotan karena produktivitas mereka dalam mencetak gol. Deretan pemain dengan kualitas mentereng yang dimiliki belum juga mampu membuat skuad asuhan Gerardo Martino itu tampil ganas di lini depan.
Di sisi lain, Messi mengatakan bahwa pertandingan melawan Kolombia adalah permainan terbaik yang dimainkan oleh Argentina. Ini luar biasa. Itu adalah pertandingan terbaik yang pernah kami mainkan. Kami menguasai situasi dimanapun. Kami beruntung berhasil dalam adu penalti. pungkas pemain yang baru saja berulang tahun itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Persembahahkan Kemenangan Argentina untuk Neymar
Amerika Latin 27 Juni 2015, 21:37 -
Messi Anggap Brasil dan Paraguay Sama-sama Lawan Berat
Amerika Latin 27 Juni 2015, 10:50 -
Kembali Kering Gol, Messi Kecewa
Amerika Latin 27 Juni 2015, 10:37 -
Messi Kecam Gaya Main Kolombia
Amerika Latin 27 Juni 2015, 10:05 -
Messi: Lawan Kolombia Adalah Penampilan Terbaik Argentina
Amerika Latin 27 Juni 2015, 09:24
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40