Messi, Termuda Capai 100 Caps di Argentina
Editor Bolanet | 23 Juni 2015 08:26
Namun demikian, debut Messi di timnas tidak diwarnai dengan cerita manis. Jose Pekerman kala itu memanggil sang pemain untuk berlaga di duel uji coba melawan Hungaria. 47 detik usai masuk ke lapangan, La Pulga harus keluar lantaran mendapat kartu merah dari wasit.
Usai laga yang digelar pada 17 Agustus 2005 tersebut, Messi sudah memainkan 99 laga, termasuk saat turun di duel melawan Jamaika di Copa America pekan lalu. Ia menjadi pemain ke-5 di Argentina yang sanggup meraih 100 caps dan juga merupakan yang termuda bisa melakukannya.
Kapten Argentina itu bergabung dengan jajaran elit bersama Javier Zanetti, Roberto Ayala, Javier Mascherano, dan Diego Simeone. Messi juga tercatat telah membuat 46 gol dengan rata-rata 0,46 gol per laga.
Dalam 10 tahun karirnya hingga mencapai 100 laga, Messi telah bertemu dengan enam pelatih di Argentina. Mereka adalah Pekerman, Alfio Basile, Diego Maradona, Sergio Batista, Alejandro Sabella, dan Gerardo Martino. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andai Jadi Direktur Olahraga Barcelona, Abidal Bidik 'Messi Baru'
Liga Spanyol 22 Juni 2015, 22:10 -
Busquets: Messi Kalahkan Dirinya Sendiri Tiap Tahun
Liga Spanyol 22 Juni 2015, 15:42 -
Catat 100 Caps, Argentina Beri Messi Penghormatan Khusus
Liga Spanyol 22 Juni 2015, 14:06 -
Messi: Sekarang Saatnya Juara Copa!
Amerika Latin 22 Juni 2015, 09:11 -
Pemain Jamaika: Bersedia Diajak Selfie, Messi Baik Hati
Amerika Latin 22 Juni 2015, 08:24
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39