Messi Nyatakan Pensiun Dari Timnas Argentina
Editor Bolanet | 27 Juni 2016 12:23
Semenjak aktif membela Timnas Argentina dari tahun 2005 silam, La Pulga belum sekalipun meraih gelar bersama La Albiceleste. Tercatat Messi sudah kali empat partai final bersama Timnas Argentina, yaitu Final Copa America 2007, Final Piala Dunia 2014, Final Copa America 2015, dan yang terakhir FInal Copa America Centenario 2016 di mana Argentina gagal meraih gelar dari empat partai final tersebut.
Diwawancarai oleh TyCSports seusai pertandingan final di MetLife Stadium, Bintang Barcelona tersebut menyatakan mundur dari Timnas Argentina.
Berikut adalah petikan dari wawancara tersebut. Tim Nasional (Argentina) sudah berakhir bagi saya. Saya tidak bisa melanjutkan lagi setelah melalui 4 Final. Keputusan ini sudah saya ambil, dan saya percaya ini yang terbaik Ujar Bintang 29 tahun tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Gagal Menangkan Copa America, Messi Pensiun Dari Timnas Argentina?
- Highlights Copa America Centenario: Argentina 0 - 0 Chile (P 2-4)
- Messi Gagal Penalti, Chile Juara Copa America Centenario
- Fans Messi dan Ronaldo Bentrok, Tiga Orang Terluka
- Chile Tak Ingin Lionel Messi Juara Copa America
- Ancelotti: Ronaldo dan Messi Saling Membutuhkan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves Tes Medis di Juventus Besok
Liga Inggris 26 Juni 2016, 23:31 -
Juve Kembali Berpeluang Dapatkan Mascherano dari Barca
Liga Italia 26 Juni 2016, 21:45 -
Barcelona Siap Tebus Darmian 16 Juta Pounds dari MU
Liga Spanyol 26 Juni 2016, 21:26 -
AS Roma Tertarik Pada Pemain Belakang Barcelona
Liga Italia 26 Juni 2016, 17:27 -
Xavi: Spanyol Sudah Buktikan Kekuatannya
Commercial 26 Juni 2016, 03:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39