Messi Kritik Permainan Uruguay
Editor Bolanet | 17 Juni 2015 12:19
Tandukan Sergio Aguero di babak kedua menjadi pembeda antara kedua tim di La Serena, meski ada banyak hal yang terjadi di pertandingan - termasuk di antaranya kartu merah Gerardo Martino dan enam kartu kuning untuk kedua kubu.
Uruguay ingin bermain dengan keras dan melibatkan banyak kontak fisik. Kami menunjukkan bahwa kami juga bisa bermain dengan cara yang sama, meski itu bukan hal yang kami inginkan, jelas Messi pada Four Four Two.
Namun demikian, kami mencoba bermain di level yang sama di sepanjang pertandingan. Gol akhirnya tiba dan itulah yang kami cari, pungkasnya.
Jamaika akan menjadi lawan Argentina berikutnya di Copa America. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria & Messi Jadikan Omongan Bosnya Lelucon
Open Play 16 Juni 2015, 15:27 -
Godin: Tak Ada Formula Hentikan Messi
Amerika Latin 16 Juni 2015, 14:50 -
Prediksi Argentina vs Uruguay 17 Juni 2015
Amerika Latin 16 Juni 2015, 14:24 -
Koke: Trio MSN Barcelona Cepat dan Dahsyat
Liga Spanyol 16 Juni 2015, 14:17 -
Marah, Messi Tak Mau Terima Trofi MVP
Liga Spanyol 16 Juni 2015, 07:34
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40