Cedera di Timnas Argentina, Messi Cukup Dipijat
Editor Bolanet | 29 Mei 2016 20:37
Tim dokter timnas Argentina yang dipimpin oleh Daniel Martinez menyebut Messi mendapatkan terapi pijat untuk mengurangi rasa sakit pada cedera yang didapatnya.
Kondisi Messi lebih baik, ia memiliki sedikit rasa sakit. Pemulihannya adalah dalam hitungan hari, ada berbagai perawatan yang akan didapatkannya, kata Martinez kepada La Nacion.
Bila Anda memiliki rasa yang kurang nyaman di wilayah ini (pinggul belakang), Anda dapat melakukan pijat yang dapat membantu untuk mengurangi rasa sakitnya, imbuhnya.
Sebelumnya, Messi mendapatkan cedera saat memimpin Argentina dalam sebuah laga uji coba melawan Honduras. Messi mendapatkan masalah pada pinggul bagian belakangnya usai bertabrakan dengan pemain Honduras pada menit ke-64. Messi tak dapat melanjutkan pertandingan usai insiden tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Tak Merasa Pantas Gantikan Alves
Liga Inggris 28 Mei 2016, 23:00 -
Bellerin Senang Diminati Barcelona
Liga Inggris 28 Mei 2016, 22:40 -
Tak Juara Liga Champions, Ter Stegen Sebut Musim Barca Sukses
Liga Spanyol 28 Mei 2016, 22:09 -
Mascherano dan Higuain Berdoa Cedera Messi Tak Parah
Amerika Latin 28 Mei 2016, 22:00 -
Jeremy Mathieu Absen di Piala Eropa 2016
Commercial 28 Mei 2016, 21:51
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39