Bacca: Kolombia Lebih Mendukung James Ketimbang Madrid
Editor Bolanet | 18 Juni 2016 19:17
Setelah menjalani musim yang impresif di Santiago Bernabeu pada musim 2014-15, James kesulitan mendapatkan menit bermain di bawah Rafael Benitez pada awal musim lalu. Namun, ia lebih banyak diturunkan setelah kendali tim diambil alih Zinedine Zidane meski kerap mendapatkan kritik dari media Spanyol.
Meskipun sedang mengalami cedera bahu, James sudah mencetak dua gol dalam tiga pertandingan di Copa America Centenario. Bacca yakin James bisa kembali tampil cemerlang lantaran kepercayaan dirinya sudah kembali muncul.
James adalah kapten kami dan selalu ingin bermain, bahkan dengan rasa sakit. Dia bekerja untuk tim, di Madrid dia memberi 100 persen pada musim pertama, tapi apa yang terjadi adalah klub melewati masa buruk dengan pergantian pelatih, kata Bacca kepada Marca.
Ketika Zidane masuk dia tidak bermain dan sangat sulit untuk bisa langsung kembali, seperti yang terjadi pada Isco dan Danilo. Di Kolombia ia mendapatkan kepercayaan dari staf pelatih, itu merupakan hal yang paling penting bagi pesepakbola. Di sini dia mendapat dukungan semua orang, seperti yang terjadi di tahun pertamanya di Madrid.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Barca Ini Sepakat Gabung Real Madrid?
Liga Spanyol 17 Juni 2016, 23:24 -
Bagus di Euro, Real Madrid Makin Kepincut dengan Kante
Liga Spanyol 17 Juni 2016, 23:03 -
Xavi Ungkap Sebab Kekalahan Barca di El Clasico Kemarin
Liga Spanyol 17 Juni 2016, 22:44 -
MU Berminat, Zidane Ingin Pertahankan Varane
Liga Spanyol 17 Juni 2016, 21:32 -
Real Madrid dan Chelsea Rebutkan Payet
Liga Inggris 17 Juni 2016, 20:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39