Argentina Gagal Menang, Mascherano Puji Lawan
Editor Bolanet | 14 Juni 2015 18:01
Argentina lebih dulu memimpin 2-0 lewat Sergio Aguero dan Lionel Messi pada babak pertama. Namun Paraguay tidak menyerah dan bisa mengejar lewat Nelson Valdez dan Lucas Barrios.
Mascherano mengatakan bahwa timnas Paraguay memang memiliki sifat pantang menyerah. Dan mental seperti itu mampu memberikan Paraguay hasil bagus meski sempat tertinggal dua gol.
Kami sudah tahu sifat tim Paraguay, mereka tidak pernah mau menyerah. Kami sendiri malah bermain api dan terbakar. Kami jatuh setelah Paraguay mencetak gol pertama. Kami punya kesempatan memperbesar keunggulan tapi tidak mampu melakukannya, terang Mascherano seperti dilansir Marca.
Pada pertandingan kedua, Argentina akan menghadapi Uruguay sementara Paraguay akan berhadapan dengan Jamaika. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino: Form Messi Kini Tak Tertandingi
Amerika Latin 13 Juni 2015, 22:00 -
Apresiasi Barcelona Kepada Fans Diabadikan Melalui Sebuah Video
Open Play 13 Juni 2015, 16:52 -
'Messi Bisa Jadi Defender Hebat'
Piala Eropa 13 Juni 2015, 09:01 -
Mascherano: Messi Adalah Pemain 'Total'
Bola Dunia Lainnya 13 Juni 2015, 07:31 -
Mascherano: Messi di Puncak Karier
Bola Dunia Lainnya 13 Juni 2015, 05:48
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39