Argentina Kalahkan Curacao, Netizen: Messi = Dimas Drajad, Argentina Selevel Timnas Indonesia

Argentina Kalahkan Curacao, Netizen: Messi = Dimas Drajad, Argentina Selevel Timnas Indonesia
Marc Klok merayakan golnya ke gawang Timnas Curacao bersama Dimas Drajad, Sabtu (24/9/2022) (c) Bola.net/Bagaskara Lazuardi

Bola.net - September 2022 lalu, Curacao dua kali kalah dalam uji coba melawan Timnas Indonesia, yakni dengan skor 2-3 dan 1-2. Pagi tadi, Rabu 29 Maret 2023, Curacao dihancurkan Argentina 0-7.

Argentina menang telak saat beruji coba melawan Curacao di Estadio Unico Madre de Ciudades, Santiago del Estero. Juara Piala Dunia 2022 itu menang tujuh gol tanpa balas.

Lionel Messi mencetak hattrick di menit 20, 33, dan 37. Empat gol Argentina lainnya dicetak oleh Nicolas Gonzalez menit 23, Enzo Fernandez menit 35, Angel Di Maria menit 78 (penalti), dan Gonzalo Montiel menit 87.

Ketika melawan Timnas Indonesia, Curacao kebobolan lima gol dalam dua laga. Lima gol yang bersarang di gawang Curacao itu diciptakan oleh Marc Klok, Fachruddin Aryanto, Dimas Drajad (2), dan Dendy Sulistyawan.

1 dari 8 halaman

Lawan Indonesia saja kalah, apalagi lawan Argentina

3 dari 8 halaman

Messi = Dimas Drajad

4 dari 8 halaman

Sama Argentina, Curacao dibikin jadi MU

5 dari 8 halaman

Argentina dah selevel Indonesia nih

6 dari 8 halaman

Sudah saatnya

7 dari 8 halaman

Gass, panggil Argentina ke Stadion Patriot